Enak dan Mengenyangkan, Inilah 5 Manfaat Jus Buah Naga dan Pisang, Bisa untuk Diet
Editor: Leonardo Ferdian
|
Senin , 02 Dec 2024 - 21:57
ilustrasi--
Serat tersebut bisa untuk tingkatkan sistem pencernaan yang sehat, mengatur pergerakan usus serta mendukung kesehatan usus.
Pastikan, nutrisi dari buah naga ini bisa membantu untuk dukung pencernaan yang sehat seperti buah pisang juga.
Sebab, ada pati resisten, salah satu dari jenis serat ditemukan di pisang mentah ialah prebiotik.
Prebiotik ini lolos dari sebuah pencernaan serta berakhir di usus besar.
Itu dia sejumlah manfaat dari jus buah naga dan buah pisang yang cocok untuk diet. Semoga berhasil!