Deretan Promo Makanan dan Minuman Tahun Baru 1 Januari 2025, Siap-Siap Serbu!

--

RAKYATBENTENG.BACAKORAN.CO - Tahun baru selalu identik dengan berbagai promo menarik, termasuk untuk makanan dan minuman.

Awal Januari 2025 ini, sederet restoran ternama berlomba-lomba menghadirkan penawaran spesial yang sayang untuk dilewatkan!

Yuk, simak daftarnya! 

1. Hokben

- Promo 2 Paket Simple Set Teriyaki hanya Rp 48.670

- Berlaku untuk dine-in di semua gerai Hokben hingga 1 Januari 2025. 

2. Richeese Factory

- Combo Ber-4 mulai dari Rp 139.999

- Paket ini termasuk 1 ekor Flying Chicken Whole, 4 nasi, 4 minuman, dan cheese sauce. 

- Cocok untuk keluarga atau kumpul bareng teman. 

3. Subway 

- Promo Holiday Treats Buy 1 Get 1 Free. 

- Beli 1 Footlong, gratis 1 roti 6 inch (varian Chick n Chick, Beef Slice, atau Chicken Slice). 

- Berlaku hingga 5 Januari 2025. 

4. Wingstop

- Promo Holiday Treat dengan 6 Crunchy Wings, 6 Boneless, dan 2 minuman seharga Rp 68.182

- Berlaku untuk dine-in, takeaway, dan delivery hingga 5 Januari 2025. 

5. Burger Bangor

- Promo Party New Year seharga Rp 175.000

- Paket berisi 3 Burger Juragan, 2 Pitik Cheese, 2 French Fries, dan 5 minuman. 

- Berlaku hingga 5 Januari 2025. 

6. Emados Shawarma

- Crazy Deal: 3 ekor ayam hanya Rp 99.000

- Berlaku hingga 5 Januari 2025. 

7. Shihlin

- Promo End of Year Cashback 50%. 

- Berlaku untuk pembayaran dengan QRIS OCTO Mobile CIMB Niaga hingga 5 Januari 2025. 

8. McDonald's

- Paket 3 Ayam McD, 3 Nasi, dan 3 Fruit Tea Lemon seharga Rp 59.091

- Tambahan 3 McFlurry feat OREO hanya Rp 13.000-an. 

9. Solaria

- Diskon Rp 50.000 untuk transaksi minimum Rp 250.000 dengan kartu kredit Mandiri. 

- Berlaku hingga 5 Januari 2025. 

10. Golden Lamian

- Paket menu spesial dengan harga mulai dari Rp 30.000 – Rp 135.000

- Berlaku hingga 1 Januari 2025. 

11. Mie Gacoan

- Promo Combat Combo Hemat hanya Rp 48.000-an. 

- Paket berisi Mi Gacoan, Mi Hompimpa, atau Mi Suit dengan tambahan Udang Rambutan, Udang Keju, dan Lemon Tea. 

12. Krispy Kreme

- Promo 2 lusin donat spesial seharga Rp 200.000

- 1 lusin donat premium assorted bebas pilih dan 1 lusin mixed classic. 

Yuk, jangan sampai ketinggalan promo spesial tahun baru ini! Manfaatkan kesempatan emas ini untuk menikmati hidangan lezat dengan harga super hemat. Selamat menyambut tahun baru dengan perut kenyang dan hati senang! (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan