Mengenal Kampung Pempek Tanggo Rajo Cindo, Destinasi Wisata di Palembang

ilustrasi--

Di Kampung Pempek Tanggo Rajo Cindo biasa menggunakan daging kakap super, sarden, gabung, serta tenggiri.

Produksinya banyak diambil oleh pedagang pempek dari Pasar 16 Ilir, Plaju, Kertapati dan Ogan Ilir.

Meski hingga saat ini belum menembus pasar kuliner internasional, produksi pempeknya sudah sering diedarkan ke sejumlah daerah di Indonesia, seperti Pulau Jawa, Kalimantan, hingga Papua.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan