5 Rekomendasi Obat Penghilang Jerawat Batu Paling Ampuh, Perhatikan Cara Pakainya!

Ilustrasi--

RAKYATBENTENG.BACAKORAN.CO - Kebanyakan orang susah untuk menghilangkan jerawat, dilansir melalui halaman Halodoc. Jerawat banyak jenisnya, pertama jerawat batu yang juga dikenal sebagai jerawat cystic, adalah jenis jerawat yang terbentuk di dalam kulit.

Ukurannya biasanya lebih besar, meradang, dan terasa lebih nyeri dibandingkan jerawat biasa. Jerawat batu bisa menjadi masalah kulit yang sangat mengganggu dan menurunkan rasa percaya diri. Sebab, jerawat batu yang dibiarkan tanpa penanganan bisa menimbulkan bekas luka atau bopeng permanen pada kulit.

Nah, ada beberapa pilihan obat jerawat batu yang bisa kamu gunakan untuk mengatasi masalah kulit ini. Mau tahu apa saja rekomendasinya? Berikut ulasannya!

BACA JUGA : https://rakyatbenteng.bacakoran.co/read/9511/segudang-manfaat-daun-sukun-bagi-kesehatan-mulai-dari-ginjal-hingga-ampuh-cegah-kanker

Rekomendasi Obat Jerawat Batu Paling Ampuh

Menurut dr. Astrid Teresa, Sp.KK. dalam kanal Youtube Halodoc, obat jerawatbiasanya mengandung salicylic acid, retinoic acid, dan lain-lain.

Untuk mengatasi jerawat batu, ada beberapa obat yang dapat kamu gunakan. Berikut beberapa pilihan obat jerawat batu yang umum diresepkan dokter:

1. Haloskin Lab Acne Fighting Package

Produk pertama untuk mengatasi permasalahan jerawat batu yang kamu alami adalah produk dari Haloskin by Halodoc, yaitu Haloskin Lab Acne Fighting Package. 

Produk ini merupakan paket krim khusus yang dirancang oleh dokter kulit sesuai kebutuhan kulit berjerawatmu. Haloskin Lab Acne Fighting Package mampu melawan bakteri penyebab jerawat, dan meredakan peradangan pada jerawat batu. 

BACA JUGA : https://rakyatbenteng.bacakoran.co/read/9500/sederet-bahaya-dibalik-lezatnya-minum-kopi-campur-durian-perhatikan

Tak hanya itu, penggunaan rutin Haloskin Lab Acne Fighting bisa membantu menjaga kesehatan skin barrier sehingga mencegah risiko kulit rentan berjerawat. 

Haloskin Lab Acne Fighting Day Package terdiri dari dua rangkaian produk yaitu:

• Acne Fighting Day Cream. Dengan formula antibakteri yang melindungi kulit dari bakteri penyebab jerawat dan skin barrier.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan