5 Rekomendasi Drama Korea Terbaik Sepanjang Masa, Kisahnya Bikin Baper
ilustrasi--
Sementara Yi San diperankan oleh Lee Junho 2PM orang yang mengutamakan bangasa sebelum cinta.
Selama menonton drama ini perasaan kamu akan dibuat campur aduk bisa baper, geregetan, tertawa, hingga banjir air mata.
Kisah seorang raja dan dayang istana ini diangkat dari kisah nyata yang berasal dari perasaan benci jadi cinta.
Kalau kamu salah satu orang yang ngaku pencinta drakor, film drakor ini wajib banget kamu tonton.
3. Happiness
Happiness juga drakor yang wajib untuk kamu tonton, terutama buat kamu yang ngaku pencinta drakor.
Meskipun drama ini diberi judul Happiness akankah pasangan pengantin ini akan berhasil untuk menemukan kebahagiannya?
Untuk menemukan jawabnya yuk saksikan sendiri drama korea satu ini yang bikin perasaan kamu campur aduk.
4. The Penthouse
The Penthouse kisah penghuni Hera Palace yang mempunyai banyak rahasia dan ambisi yang tersembunyi.
Lee Ji Ah berperan sebagai Shim Su Ryeon merupakan ratu apartemen penthouse.
Sementara Eugene berperan sebagai oh Yoon Hee berasal dari keluarga miskin, namun dia berusaha memasuki keluarga kelas atas.
Dalam kisah ini pertarungan antara kekayaan, kekuasaan, hingga balas dendam tiada akhirnya disini.
5. Strong Woman Do Bong Soon
Strong Woman Do Bong Soon menceritakan tentang Do Bong Soon yang diperankan oleh Park Bo Young.