Seafood Tak Selalu Kolesterol, Udang Vaname Justru Sehat untuk Jantung dan Tulang

ilustrasi--

Kandungan seng dalam udang vaname mencapai 1.3 mg, lebih

tinggi dibanding udang besar jenis tiger prawn.

9. Mencegah penuaan dini

Udang vaname adalah sumber vitamin B12 yang baik, yang mendukung fungsi saraf dan produksi sel darah merah.

Produksi sel darah merah yang baik mencegah terjadinya

anemia.

“Udang vaname juga mengandung astaxanthin atau antioksidan yang dapat

menekan kerusakan sel kulit akibat radikal bebas yang dapat mempercepat penuaan kulit. Apalagi kalau kamu tinggal di tempat yang tinggi akan radikal bebas seperti polusi udara, udang vaname bisa menjadi alternatif untuk dikonsumsi,” tutup Qonita. (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan