Kaya Rempah! Resep Ayam Goreng Ketumbar Wangi dan Enak, Mengunggah Selera Makan Suami

Kamis 01 Feb 2024 - 19:05 WIB
Editor : Leonardo Ferdian

KULINER RBt - Ayam goreng merupakan lauk praktis favorit banyak orang. Ada berbagai kreasi dalam menyajikan lauk satu ini salah satunya ayam goreng ketumbar.

Biasanya ayam goreng diolah dengan tepung serbaguna. Untuk memberi rasa lebih enak tambahkan penggunaan bubuk ketumbar akan membuat cita rasa ayam goreng semakin gurih dan lezat.

Wangi semerbak dari rempah ketumbar akan menciptakan aroma tersendiri, sehingga bisa dijadikan menu makan dengan nasi hangat yang akan mengunggah selera makan suami.

Ayam goreng ketumbar disajikan bersama nasi hangat apalagi jika ditambah dengan sambal terasi dijamin akan menambah nasi terus. Berikut beberapa resep ayam goreng yang bisa kamu coba.

Yuk simak resep ayam goreng ketumbar yang mudah dan praktis, diantaranya: 

Bahan-bahan yang perlu disiapkan :

BACA JUGA:Pemkab Bengkulu Tengah Usulkan 1.686 Formasi ASN ke MenpanRB

BACA JUGA:Dipergoki Tanpa Busana, Ayah Tiri Diduga Tega Cabuli Anak di Bawah Umur

• 1 kg daging ayam, yang sudah dipotong

• 2 batang serai

• Daun salam

• 500 ml air

•Minyak goreng secukupnya

Bahan bumbu halus:

• 8 siung bawang putih

Tags :
Kategori :

Terkait