Fakta Menarik Film Tulang Belulang Tulang, Kisah Perjalanan Keluarga Batak dalam Menjalankan Tradisi Adat

--
- Lina 'Mak Gondut' Marpaung sebagai Opung
- Tiolin Landung Simatupang sebagai Tulang Tua
3. Keindahan Alam Danau Toba
Film ini juga mempersembahkan panorama memukau dari Danau Toba, Sumatra Utara, yang menjadi salah satu latar utama. Keindahan danau terbesar di Indonesia ini tidak hanya memperkaya visual film, tetapi juga menguatkan hubungan antara lokasi dengan tradisi Mangokal Holi, yang sangat melekat pada budaya Batak.
Dengan kombinasi cerita yang kuat, pemain berbakat, dan latar belakang keindahan alam Indonesia, "Tulang Belulang Tulang" layak menjadi salah satu tontonan wajib bagi pecinta film di tanah air! (**)