Mulai Rusak, SDN 3 Bengkulu Tengah Butuh Perehaban Sarana dan Prasarana

--

RAKYATBENTENG.BACAKORAN.CO – Kondisi memprihatinkan terlihat pada sarana dan prasarana di SDN 3 Kabupaten Bengkulu Tengah (Benteng). Pasalnya, sejumlah ruangan telah mengalami kerusakan. Mulai dari 4 ruangan kelas, 6 pintu WC, musala dan perpustakaan.

Kepala SDN 3 Bengkulu Tengah, Basoeki Rahmat, S.Pd menuturkan jika sarana dan prasarana di sekolah sudah mulai mengalami kerusakan.

BACA JUGA : https://rakyatbenteng.bacakoran.co/read/5946/kepala-smpn-2-bengkulu-tengah-sebut-ada-5-ruang-kelas-kategori-rusak-sedang

BACA JUGA : https://rakyatbenteng.bacakoran.co/read/5945/smpn-25-benteng-jadi-sekolah-penggerak-tapi-ppdb-hanya-9-orang

‘’Kalau sarana dan prasarana ada yang mulai rusak. Jumlah guru seluruhnya 11 orang. Kalau untuk ekstrakurikuler berupa pramuka, bulu tangkis, futsal, taekwondo. Semoga sekolah ini semakin maju kedepannya,’’ pungkas Basoeki.(cw1)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan