Belum Banyak yang Tahu! Ini Manfaat Daun Sirih dan Garam Bagi Kecantikan dan Kesehatan

ilustrasi--

RAKYATBENTENG.BACAKORAN.CO - Belum banyak yang tahu, ternyata daun sirih dan garam punya banyak manfaat bagi kesehatan dan kecantikan lho.

Dilansir dari Disway.id, Daun sirih merupakan salah satu tanaman herbal yang banyak digunakan orang-orang pada zaman dahulu karena memiliki banyak khasiat.

Adapun khasiat yang didapat dari tiap lembar daun sirih, salah satunya mengatasi mimisan atau mengurangi inflamasi di area hidung.

Selain itu, daun sirih juga bermanfaat untuk mengatasi gigi yang berlubang dengan mencampurkannya dengan garam.

Garam yang sering dijadikan bahan utama dalam bumbu dapur ternyata memiliki peran penting sebagai campuran daun sirih.

Daun sirih yang diseduh dengan garam membantu mengatasi gigi berlubang. Cara ini dilakukan untuk mencegah infeksi mulut dan meredakan nyeri pada gigi.

Tak hanya bermanfaat bagi kesehatan, daun sirih juga mempunyai manfaat bagi kecantikan kulit dan wajah.

Manfaat Daun Sirih Bagi Kesehatan dan Kecantikan

Berikut manfaat lain daun sirih bagi kesehatan dan kecantikan yang perlu diketahui.

1. Membersihkan Area Intim Wanita

Daun siri memiliki kandungan antiseptic dan antioksidan sehingga sering digunakan untuk membersihkan area intim wanita.

Kandungan antiseptic yang dimiliki membantu mengurangi risiko risiko infeksi dan menjaga kebersihan organ intim wanita.

Banyak wanita memanfaatkan daun sirih ini dengan cara merebusnya, lalu rebusan tersebut digunakan untuk mandi dan membersihkan area kewanitaan.

2. Mencegah Penuaan Dini

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan