Biar Perjalanan Mudik Lebaran Gak Suntuk, Ini Dia 5 Game Offline yang Cocok untuk Dimainkan

Salah satu game Offline untuk perjalanan mudik lebaran yaitu Plants vs Zombie--

RAKYATBENTENG.BACAKORAN.CO -Perjalanan mudik lebaran terkadang membawa kita ke daerah-daerah yang jaringan internetnya tidak stabil atau bahkan tidak ada sama sekali.

Rekomendasi game offline Android bisa menjadi salah satu cara untuk mengisi waktu saat perjalanan mudik.

Sebelum perjalanan dimulai, Anda bisa mengunduh dan menginstal terlebih dahulu salah satu dari beberapa game offline yang ada.

Selain menghemat kuota, bermain game offline juga tidak akan menguras terlalu banyak baterai hp.

Berikut akan kami sajikan beberapa game offline Android yang bisa kamu unduh untuk teman mengisi waktu saat mudik lebaran.

BACA JUGA : https://rakyatbenteng.bacakoran.co/read/3437/game-mobile-8-ball-pool-populer-dalam-kategori-olahraga-berikut-cara-downloadnya

BACA JUGA : https://rakyatbenteng.bacakoran.co/read/3436/5-daftar-makanan-aman-dikonsumsi-penderita-asam-urat-saat-momentum-lebaran-idul-fitri

Rekomendasi Game Offline di Android

Dihimpun dari berbagai sumber, berikut rekomendasi game offline Android untuk perjalanan mudik Lebaran, antara lain:

1. Subway Surfers

Rekomendasi game offline yang pertama adalah Subway Sufers yang termasuk endless runner dan populer di kalangan gamer Android.

Game ini berupa sebuah game tantangan yang mengandalkan kecepatan tangan untuk memainkannya.

Pemain harus berlari secepat mungkin melalui jalur kereta bawah tanah sambil menghindari hambatan dan mengumpulkan koin.

2. Fruit Ninja

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan