5 Resep Menu Takjil Kekinian untuk Berbuka Puasa yang Bisa Bikin di Rumah

Ilustrasi--

* Potong semua keju mozzarella bentuknya seperti sticks

* Masukkan mozzarella ini ke dalam adonan, tak lupa baluri dengan tepung panir.

* Masukkan ke dalam freezer sekitar 1 jam atau bisa disimpan untuk digoreng nanti.

* Panaskan minyak lalu goreng sampai golden brown.

* Angkat dan sajikan.

2. Risol Mayo

Risol mayo jadi menu takjil kekinian terlaris selama bulan puasa. Sebab, makanan satu ini sudah tidak asing lagi dengan lidah masyarakat Indonesia. 

Selain rasanya yang enak dan lezat, sensasi mayonase yang lumer di dalam mulut menjadi tambah nikmat ketika makan risol mayo ini. 

Bahan yang digunakan: 

* Kulit lumpia

* 4 Sosis yang dipotong kecil

* 5 lembar keju

* 2 butir telur

* mayones

* Mentega

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan