Kaya Akan Vitamin D, Berikut 7 Buah Atasi Badan Lemas dan Kantuk Saat Beraktifitas

Jumat 05 Jan 2024 - 19:12 WIB

KESEHATAN RBt – Ada banyak jenis buah yang mengandung vitamin D untuk mengatasi badan lemas dan ngantuk di kala bekerja. Jadi, selain untuk lansia, buah-buahan tersebut juga dapat dikonsumsi oleh karyawan kantor.

Karena seperti yang diketahui, karyawan kantor jarang mendapatkan sinar matahari secara langsung karena mereka biasanya akan berada di dalam kantor dari pagi hingga sore hari.

 Padahal sejatinya, cahaya matahari ini sangat berguna untuk kesehatan tubuh, terutama untuk membuat badan menjadi sehat dan bugar. 

Sehingga dapat mengatasi rasa lemas dan lelah yang mana dikarenakan berbagai kesibukan ataupun aktivitas yang penuh.

Selain itu, juga dapat mengatasi rasa ngantuk bagi kalian yang memiliki jam tidur yang kurang berkualitas.

Nah, untuk itulah fungsi buah-buahan yang kaya akan kandungan vitamin D ini digunakan. Sebab, seperti yang diketahui, vitamin D ini memiliki manfaat yang hampir sama dengan cahaya matahari.

Dilansir dari radarpekalongan.disway.id, berikut ini beberapa jenis buah yang mengandung vitamin D untuk mengatasi badan lemas dan ngantuk:

1. Jeruk

Meskipun tidak memiliki kandungan vitamin D secara langsung, buah jeruk yang kaya akan vitamin C ini juga bisa mendapatkan asupan vitamin D lok.

Jeruk dapat dikatakan mengandung vitamin D apabila dibuat dalam bentuk minuman fortifikasi. Dengan kata lain, minuman olahan dari jeruk biasanya difortifikasi dengan vitamin lainnya seperti vitamin D.

Di dalam satu gelas jus jeruk yang terfortifikasi memiliki kandungan vitamin D sebanyak 100 IU.

2. Mangga

Jenis pertama buah yang mengandung vitamin D untuk mengatasi badan lemas dan ngantuk adalah mangga.

Selain disukai banyak orang karena rasanya yang manis dan menyegarkan, buah mangga juga memiliki berbagai vitamin untuk kesehatan. Salah satunya adalah vitamin D.

Mangga ini merupakan salah satu jenis buah yang menawarkan  manfaat vitamin D dari kandungan magnesium di dalamnya.

Tags :
Kategori :

Terkait